Tuesday, October 27, 2009
Suhu udara di Indonesia meningkat, salah satu faktor dikarenakan banyaknya pembalakan hutan. Katanya sih pengalihan fungsi hutan,
Mungkin dari seminggu ke belakang. Kita masyarakat Indonesia merasakan udara yang sangat panas sekali, terutama di kota-kota besar seperti : Jakarta, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, dll. Di Yogyakarta, suhu udara jam 12:00 siang, bisa mencapai 38˚ C, masyarakat merasa panas yang amat sangat. ditambah lagi di kota Yogyakarta, sudah beberapa bulan ini tidak turun hujan. Walaupun turun ujan, sesekali saja. Ada beberapa sumber, bahwa panas yang terasa di beberapa kota di Indonesia, di akibatkan peredaran matahari sedang sejajar dengan negara Indonesia. jadi berakibat suhu udara di Negara itu meningkat. Apakah salah satu meningkatnya suhu udara di Indonesia, akibat dari sejajar nya matahari dengan negara kita???
Bagaimana dengan pembalakan hutan yang saat ini sedikit di singgung oleh, sebagian media masa kita. banyak orang mengartikan pembalakan hutan, mengartikannya dengan pembukaan lahan baru. mungkin supaya sedikit lebih halus, tp yang jelas beberapa tahun belakangan ini. Di Indonesia, banyak sekali pembukaan lahan baru. Yang berdampak pada, cuaca, dan keadaan alam ini.
Seharusnya kita sebagai manusia yang menghuni bumi ini, harus bisa menghormati semuanya. Menjaganya apa yang sudah alam berikan, sehingga anak cucu kita juga bisa merasakan apa yang alam berikan. kalau ada yang membaca blog ini, stop lah membuang sampah pada aliran sungai, stop buat orang yang suka menebang hutan yang gak memiliki ijinnya. sudah banyak sekali bencana alam yang kita rasakan beberapa tahun ini, Gempa di Tasikmalaya, Gempa di Padang, terus mau bencana alam apa lagi yang akan kita rasakan. Mulai lah dari sendiri, untuk bisa merubah apa yang kita anggap bisa merugikan orang lain.
Tag →
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
@dhany. Powered by Blogger.
5 Responses to “Suhu udara di Indonesia meningkat, salah satu faktor dikarenakan banyaknya pembalakan hutan. Katanya sih pengalihan fungsi hutan,”
Salam kenal.
Lam kenal juga,,,,
Post a Comment